Project Controller

Bertanggung jawab dalam hal membantu Operation Manager:

a. Melakukan Inspeksi & Audit perbaikan kapal

b. Membina, mengkoordinasikan, memantau proses operasional baik di Kantor maupun Kapal dengan team Operasional dan Ship Manager

c. Membina, mengatur dan mengawasi secara keseluruhan terhadap pengoperasian armada kapal secara efisien

d. Pengoperasian armada kapal secara efisien, aman dan bebas dari pencemaran lingkungan

e. Memastikan komunikasi dengan kapal berjalan dengan baik dan mengetahui posisi kapal serta koordinasi dengan unit kerja yang terkait

f. Mengawasi pekerjaan semua staf kapal termasuk dalam awak kapal (crew)

g. Memantau dan menilai hasil kerja staf dan anak buah kapal

h. Mengendalikan semua dokumen yang diperlukan kapal meliputi dokumen sitem keselamatan, surat-surat ijin, setifikat, peta-peta BPI, buku-buku publikasi lainnya

i. Melakukan penerimaan dan evaluasi kerja ABK serta menjamin bahwa kapal dijalankan oleh pelaut yang berpengalaman, mempunyai sertifikat dan berbadan sehat sejalan dengan persyaratan nasional dan internasional

j. Melakukan pengawasan dan kegiatan evaluasi terhadap kegiatan nautis/safety kapal

k. Menangani kegiatan administrasi personalia laut dan menyimpan dokumen personalia laut

l. Memeriksa laporan teknik kapal

m. Menindaklanjuti permintaan kapal

n. Mengendalikan rencana perawatan kapal

o. Melakukan pekerjaan teknik sesuai dengan spesifikasi permintaan

p. hasil pekerjaan teknik dan menyerahkannya sesuai dengan spesifikasi pekerjaan

q. Mencatat dan mengendalikan kegiatan administrasi teknik

r. Bertanggung jawab akan eksternal dan internal audit pada setiap armada kapal

s. Bertanggung jawab akan PMS (Preventive Maintenance system), yang dilaporkan tiap harinya berupa daily activity, sehingga terpantau ketidaksesuaian yang terjadi dan memastikan bahwa tindakan perbaikan atau pencegahan telah dilakukan dengan baik

t. Dan semua hal-hal yang terkait dan mengacu pada ISM CODE.


Information :

  • Company : PT Dutaraya Tataperkasa
  • Position : Project Controller
  • Location : Jakarta Utara
  • Country : ID

Attention - In the recruitment process, legitimate companies never withdraw fees from candidates. If there are companies that attract interview fees, tests, ticket reservations, etc. it is better to avoid it because there are indications of fraud. If you see something suspicious please contact us: support@jobkos.com

Post Date : 2025-07-04 | Expired Date : 2025-08-03